10 Tips Menjaga Imunitas Tubuh dengan Baik

Sistem imun berfungsi memproteksi tubuh dari infeksi. Orang dengan sistem imun yang lemah lebih beresiko untuk mendapatkan infeksi berulang, Sel imun antara lain sel darah putih, antibodi, nodus limfatikus dan beberapa ogan lainnya yang bekerja sama menjaga imunitas. Banyak kelainan yang dapat memperlemah sistem imun dan menyebabkan seseorang menjadi imunokompromis dari yang ringan sampai berat. […]
6 Cara Menjaga Imunitas Tubuh dengan Benar

Banyak yang belum menyadari bahwa sistem imun tubuh manusia bekerja dengan sangat baik menangkal mikroorganisme yang dapat membuat penyakit. Jika imun tidak berfungsi, hanya dengan menyikat gigi dapat beresiko menyebabkan infeksi karena mikroorganisme dapat masuk kedalam pembuluh darah dan menyebabkan kematian. Untungnya ada sistem imun yang memproteksinya. Walaupun sel imun tidak terlihat dan kerjanya tidak […]